Tuesday, October 6, 2015

Cara Menghilangkan Bopeng atau Bekas Jerawat


Pasti jerawat adalah salah satu momok bagi para perempuan selain dari kegemukan, karena jerawat selain sakit juga membuat muka tidak bening, alhasil membuat para cowok dan cewek jomblo karena ga bening :(. Ketika jerawat dipencet hingga mengeluarkan nanah, kemungkinan menyebabkan jerawat tersebut meninggalkan bekas dan jadilah momok baru , dari yang jomblo makin jomblo, hadeh nasib-nasib.

well, bagi kalian yang jomblo karena bekas jerawat kalian sudah datang ke website dan membaca artikel yang tepat, oke deh tanpa ba bi bu ini dia beberapa tips untuk menghilangkan aura kesialaan jomblo kalian bekas jerawat kalian.

  • Pakai vitamin E, siapa yang tidak tahu vitamin jenis ini emang spesialis buat kulit. Untuk mendapatkan efek yang maksimal, anda harus memecahkan kapsul untuk mendapatkan vitamin nya. Lalu olesi kebagian wajah kalian yang bekas jerawat nya susah hilang, boleh di campur sama pelembab harian.
  • Menggunakan Jus Lemon, ambil air perasaannya. Kalo lukanya masih belum sembuh total jangan secara langsung kalian usap-usap pake air perasaan lemon nya nanti perih banget, dicampur dengan air jika kulit kalian sensitif atau bekas jerawat nya belum kering sepenuhnya. Karena Lemon mengandung  AHA(alpha-hydroxy acid) .
  • Gunakan Madu, Aloevera dan mentimun, tinggal tempelkan saja ke bekas jerawat supaya bekas jerawat kalian memudar.
Jika kalian mengikuti tips-tips diatas dijamin muka kalian bening bagaikan artis korea dan musim kemarau panjang akan berlalu (dapet pacar maksud nya).

Sebenarnya masih ada beberapa tips menghilangkan bekas jerawat.

0 comments

Post a Comment